Paradigma, Jurnal Kajian Budaya, terbit pertama kali pada 2010, dua kali pada Desember dan Juli.
Mulai tahun 2016, Paradigma, Jurnal Kajian Budaya melakukan perubahan susunan redaksi, kebijakan penerbitan, dan panduan untuk penulis. Paradigma, Jurnal Kajian Budaya kini juga terbit secara daring dan berakses terbuka. Jurnal ini menerima artikel asli mengenai berbagai masalah penting dalam ilmu pengetahuan budaya, yang mencakup tetapi tidak terbatas pada filsafat, ilmu susastra, arkeologi, antropologi, linguistik, sejarah, cultural studies, filologi, seni, ilmu perpustakaan dan informasi yang berfokus pada pengkajian dan penelitian Indonesia. Paradigma, Jurnal Kajian Budaya berupaya memuat campuran seimbang artikel mengenai penelitian teoretis atau empiris yang berkualitas tinggi, studi kasus, tinjauan pustaka, kajian komparatif, dan makalah eksporatoris. Semua naskah yang diterima akan diterbitkan baik dalam jaringan maupun tercetak.
Paradigma Jurnal Kajian Budaya terindeks di
![]()
|
|
Announcements
Petunjuk pengiriman naskah melalui daring |
|
|
|
Posted: 2016-02-11 | |
More Announcements... |
Vol 6, No 2 (2016)
Table of Contents
Preface
Preface
|
|
Articles
Damasius Sasi
|
145–164
|
Idris Mboka
|
165–186
|
Ismirani Mardalena
|
187–195
|
Titik Pudjiastuti
|
196–206
|
Irsyad Leihitu
|
207–218
|